Air putih bukan hanya sekedar pengusir dahaga. Namun juga menjadi primadona dalam menjaga kesehatan atau juga kecantikan kulit. Meskipun manfaanya melimpah bagi kesehatan, ternyata mengonsumsi secara berlebihan justru bisa menimbulkan masalah serius.
Seperti yang dikutip dari Timesofindia, mengonsumsi air putih yang berlebihan akan mengakibatkan sistem tubuh sehingga pada akhirnya akan mengganggun kekentalan darah.
Kondisi ini tentu saja akan mengurangi tingkat natrium dan menyebabkan pembengkakan sel. Hal ini bisa saja mengakibatkan Anda mungkin akan pingsan, kejang, koma bahkan bisa mengakibatkan kematian lantaran terjadi pembengkakan sel otak.
Tidak hanya itu, kelebihan air juga dapat meningkatkan volume darah, dan memaksa ginjal bekerja lebih keras untuk mengurangi jumlah air dalam sistem peredaran darah tubuh.
sumber: mediaindonesia.com
Copyright © 2014 medis.web.id - All Rights Reserved
Template By Catatan InfoKipas Plastik | Kipas Promosi | Pen Promosi | Tumbler Promosi | Percetakan Jakarta
Template By Catatan Info
0 Komentar untuk "Inilah Risiko Konsumsi Air Putih Berlebihan "